MAIN menembus garis support yang terbentuk sejak bulan Juni lalu. Penembusan support ini memberikan sinyal bahwa MAIN berpeluang untuk melemah menuju target 2700 dan target kedua di 2300.
Rekomendasi: Sell/Hindari. Target pelemahan di 2700 dan target kedua di 2300
No comments:
Post a Comment